Menteri Nusron Salurkan Bantuan dan Dengar Jeritan Warga yang Kehilangan Keluarga di Kabupaten Agam

Kabupaten Agam, Montera.co.id- Kementerian ATR/BPN menunjukkan kepedulian nyata terhadap masyarakat terdampak banjir bandang atau _galodo_ melalui program ATR/BPN Peduli Bencana. Menteri ATR/Kepala BPN, Nusron Wahid menyalurkan langsung bantuan kemanusiaan kepada warga di Nagari Salareh Aia, Kecamatan Palembayan, Kabupaten Agam, Provinsi Sumatera Barat, pada Sabtu (06/12/2025).

“Kami ingin memastikan bahwa masyarakat tidak menghadapi bencana ini sendirian. Kehadiran kami di tengah warga bukan sekadar formalitas, kami mendengarkan langsung jeritan warga karena kehilangan keluarga, ini adalah bentuk tanggung jawab dan solidaritas yang tidak bisa ditawar,” ujar Nusron Wahid saat menyerahkan bantuan.

Berita selengkapnya:

https://www.atrbpn.go.id/berita/menteri-nusron-salurkan-bantuan-dan-dengar-jeritan-warga-yang-kehilangan-keluarga-di-kabupaten-agam

Pos terkait

banner 300x250

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *